DjVu merupakan teknologi kompresi gambar yang dikembangkan sejak tahun 1996 di bawah perusahaan teknologi AT&T. Software DjVu mampu membuat dokumen dengan ukuran yang lebih kecil dan tetap mempertahankan kualitas resolusi sehingga file yang dihasilkan sangat dimungkinkan untuk dibagikan melalui website.Format file yang dihasilkan oleh software DjVu adalah .djvu. DjVu merupakan format file terbuka dengan hak paten. DjVu didistribusikan sebagai aplikasi open source, para pengembang mengimplementasikannya dengan nama DjVuLibre di bawah naungan GNU General Public License (GNU/GPL).
Software DjVu biasanya digunakan untuk membuat E-Book yang merupakan hasil dari pemindaian buku berwarna, majalah berwarna, katalog produk, dan surat kabar. Atau bisa juga buku, majalah, surat kabar dalam bentuk soft copy yang dijadikan E-Book. File DjVu mengingatkan kita pada file format PDF. Dan memang peruntukan file DjVu sama dengan file PDF. Dari situs resminya dikutip bahwasannya DjVu dibuat untuk menyempurnakan kekurangan dari PDF, dan ukuran dokumen hasil kompresi menggunakan software DjVu jauh lebih kecil daripada PDF.
Dengan Software DjVuSolo, kamu dapat membuka berbagai file DjVu yang berekstensikan .djvu. file ini kebanyakan merupakan ebook atau novel yang sengaja dibuat, untuk bisa dibaca dengan lebih instan dan menarik.
Dengan Software DjVuSolo, kamu dapat membuka berbagai file DjVu yang berekstensikan .djvu. file ini kebanyakan merupakan ebook atau novel yang sengaja dibuat, untuk bisa dibaca dengan lebih instan dan menarik.
Download DjVu Solo 3.1-non.com (2 MB) | Via MediaFire
Password RAR : charlie-04.blogspot.com
0 komentar:
Posting Komentar